Antisipasi Karhutla, Polsek Lantari Jaya Intensif Patroli di Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai
Piket Siaga Polsek Lantari Jaya melakukan giat partoli di Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai dalam rangka pencegahan kebakaran hutan, Sabtu (27/2/2021).
Selain melakukan patroli petugas patroli juga memberikan himbauan kepada masyarakat sekitar Taman Nasional PPA untuk ikut bersama-sama menjaga kelestarian hutan dan lingkungan, dengan tidak membakar hutan demi kepentingan pribadi.
“Kita menghimbau kepada masyarakat di area Taman Nasional PPA agar tidak membakar semak belukar untuk membuka lahan, karna kalau dibiarkan akan menimbulkan konaran api yang luas,” kata salah seorang anggota patroli setempat.
Mereka juga mengingatkan kepada masyarakat apabila melihat atau menjadi korban karhutla agar segera melaporkan ke polsek lantari jaya. (humaspolresbombana)
Antisipasi Karhutla, Polsek Lantari Jaya Intensif Patroli di Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai
Reviewed by Editor
on
Februari 27, 2021
Rating:
Tidak ada komentar: